Rechercher dans ce blog

Sunday, July 17, 2022

10 Rekomendasi Laptop Terbaru 2022 Mulai Harga 6-9 Jutaan dan Spesifikasinya - Kompasiana.com - Kompasiana.com

10 Rekomendasi Laptop Terbaru 2022 Mulai Harga 6-9 Jutaan dan Spesifikasinya

Laptop merupakan sebuah sarana atau alat canggih yang dapat digunakan sebagai multi fungsi yang dapat membantu mempermudah pekerjaan manusia pada zaman modern. Dengan berjalannya waktu dan perkembangan modern terdapat fitur dan kelebihan laptop yang dimiliki. Berikut kami rangkum menjadi 10 laptop terbaru 2022 kisaran harga 6-10 Jutaan sebagai berikut.

dok. ptc_computer-acer swift 3
dok. ptc_computer-acer swift 3
1. Laptop Acer Swift 3 SF314

Acer Swift 3 SF314 menggunakan chipset AMD Ryzen 5 4500U dengan kapasitas penyimpanan RAM 8 GB dan SSD 512 GB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi FHD dan IPS non glare display, memiliki bobot sekitar 1.2 kg dengan ketebalan kurang dari 16 mm, menggunakan OS Windows 10 dengan resolusi layar 1920x1080 pixel, laptop Acer Swift 3 SF314-42 dibandrol dengan harga berkisar Rp. 9.499.000 (Sembilan Juta Empat Ratus Sembilan Puluh Sembilan Ribu Rupiah). Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. javasolutionlaptop_dell inspiron 5468
dok. javasolutionlaptop_dell inspiron 5468
2. Laptop Dell Inspiron 5468 Core i5

Dell Inspiron 5468 Core i5 menggunakan kartu grafis AMD Radeon R7 dengan kapasitas penyimpanan RAM 4 GB dan kapasitas HDD mencapai 500 GB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1366 X 768 Pixel, memiliki bobot sekitar 2.1 kg dengan ketebalan dimensi 345 x 230 x 243 mm, menggunakan OS DOS dengan nomor model 5468, laptop Dell Inspiron 5468 Core i5 dibandrol dengan harga Rp. Rp. 9.299.000 (Sembilan Juta Dua Ratus Sembilan Puluh Sembilan Ribu Rupiah). Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. homecredit_bandungbec-hp 14s
dok. homecredit_bandungbec-hp 14s
3. Laptop HP 14S-DK0126AU

HP 14S-DK0126AU menggunakan kartu grafis AMD dengan tipe kartu grafis Radeon Vega 3 Graphics memiliki kapasitas penyimpanan RAM 8 GB dan kapasitas HDD sebesar 1 TB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1920 x 1080 pixel, memiliki bobot mencapai 1.47 kg dengan dimensi 342 x 225.9 x 19.9 yang terdapat baterai 3 cell, 41 Wh dengan ketahanan baterai selama 9 jam, laptop HP 14S-DK0126AU dibandrol dengan harga Rp. 6.949.000 (Enam Juta Sembilan Ratus Empat Puluh Sembilan Ribu Rupiah).Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. fujiokaavbrasil-lenovo ideapad s145
dok. fujiokaavbrasil-lenovo ideapad s145
4. Laptop IdeaPad S145-14API

Ideapad S145014API menggunakan kartu grafis AMD dengan tipe kartu grafis Radeon RX Vega 3 iGPU memiliki kapasitas penyimpanan RAM 8 GB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1366 x 768 pixel,  memiliki bobot mencapai 1.6 kg dengan dimensi 327.1 x 241 x 19.9 mm dengan baterai 2 cell 39 WHr dan memiliki varian warna hitam, laptop Lenovo IdeaPad S145-14API-5YID dibandrol dengan harga Rp. 5.899.000 (Lima Juta Delapan Ratus Sembilan Puluh Sembilan Ribu Rupiah). Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. mikkyworldhublimited-hp pavilion x360
dok. mikkyworldhublimited-hp pavilion x360
5. Laptop HP Pavilion X360 14

HP Pavilion X360 14 menggunakan kartu grafis NVIDIA dengan tipe kartu grafis GeForce 940MX memiliki kapasitas penyimpanan RAM 4 GB dan kapasitas HDD sebesar 1 TB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1920 x 1080 pixel, memiliki bobot mencapai 1.72 kg dengan dimensi 334.8 x 226.9 x 20.7 dan baterai 3 cell 41 Whrs serta memiliki varian warna silve dan emas, laptop HP Pavilion X360 14-ba001TX dibandrol dengan harga Rp. 5.500.000 (Lima Juta Lima Ratus Ribu Rupiah).Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. kreditlaptopbandung-asus vivobook m409da
dok. kreditlaptopbandung-asus vivobook m409da
6. Laptop ASUS Vivobook M409DA

ASUS Vivobook M409DA menggunakan kartu grafis AMD dengan tipe kartu grafis Radeon R5 Graphics memiliki kapasitas penyimpanan RAM 8 GB dan kapasitas HDD sebesar 1 TB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1920 x 1080 pixel, memiliki bobot mencapai 1.5 kg dengan dimensi 325 x 216 x 22 mm dan baterai 2 cell dengan varian warna hitam, laptop ASUS Vivobook M409DA-EK501T dibandrol dengan harga Rp. 8.900.000 (Delapan Juta Sembilan Ratus Ribu Rupiah).Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. easystoreindia-lenovo ideapad s340
dok. easystoreindia-lenovo ideapad s340
7. Laptop Lenovo IdeaPad S340-14API

Lenovo IdeaPad M409DA menggunakan kartu grafis AMD dengan tipe kartu grafis Radeon RX Vega 3 Graphics memiliki kapasitas penyimpanan RAM 8 GB memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1920 x 1080 pixel, memiliki bobot mencapai 1.55 kg dengan dimensi 323.6 x 228 x 17.9 mm dan baterai 3 cell 36 Whrs dengan pilihan warna silver, laptop Lenovo IdeaPad S340-14API-CTID dibandrol dengan harga Rp. 7.200.000 (Tujuh Juta Dua Ratus Ribu Rupiah).Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. agres.ig.jogja-asus aspire 51514
dok. agres.ig.jogja-asus aspire 51514
8. Laptop ASUS Aspire 5 A514

ASUS Aspire 5 A514 menggunakan kartu grafis Intel dengan tipe kartu grafis UHD Graphics memiliki kapasitas penyimpanan RAM 4 TB dan kapasitas HDD 1 TB, memiliki tampilan ukuran layar 14 inci dengan resolusi layar 1920 x 1080 pixel, memiliki bobot 1.7 kg dengan dimensi 17.95 x328.8 x 236 mm dan baterai 3 cell 45 Wh dengan pilihan warna hitam, laptop ASUS Aspire 5 A514-53 dibandrol dengan harga Rp. 6.999.000 (Enam Juta Sembilan Ratus Sembilan Puluh Sembilan Ribu Rupiah). Harga dapat berubah sesuai dengan kesepakatan penjual.

dok. indobismar-infinix inbook x1
dok. indobismar-infinix inbook x1
9. Laptop Infinix INbook x1
Mohon tunggu...

Lihat Konten Inovasi Selengkapnya
Lihat Inovasi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
Lihat Semua Komentar (0)

Video Pilihan

Adblock test (Why?)


10 Rekomendasi Laptop Terbaru 2022 Mulai Harga 6-9 Jutaan dan Spesifikasinya - Kompasiana.com - Kompasiana.com
Read More

No comments:

Post a Comment

Cek Harga Pangan Hari Ini, Cabai Merah Keriting Naik Jadi Rp 52.800 Perkilo - TribunJakarta.com

TRIBUNJAKARTA.COM, JAKARTA -  Cek harga pangan di Jakarta pada hari ini, Senin (9/1/2023). Beberapa komoditas, memiliki harga yang stabil p...